Monday, March 3, 2014
Buku Bacaan Selama Februari 2014
Gak kerasa sudah bulan Maret lagi. Ini beberapa buku yang berhasil saya baca dan saya review. Walaupun untuk review, masih ada beberapa buku yang belum sempat saya tulis reviewnya, tapi mudah-mudahan dalam beberapa hari ini saya bisa menyelesaikan semuanya.
1. You Are The Apple of My Eye - Giddens Ko
2. Delirium #0.5: Annabel - Lauren Oliver
3. The Golem's Eye - Jonathan Stroud
4. Ptolemy's Gate - Jonathan Stroud
5. Hai, Miiko! Volume 26 - Ono Eriko
6. Love, Hate & Hocus-Pocus - Karla M. Nashar
7. Love, Curse & Hocus-Pocus - Karla M. Nashar
8. Oppa & I: Love Mission - Orizuka & Lia Indra Andriana
9. Delirium #1.5: Hana - Lauren Oliver
10. The Girl Who Could Fly - Victoria Forester
Untuk bulan Februari kemarin, saya gak sempat baca buku untuk Posbar BBI karena kebetulan buku yang saya pinjam untuk tema kuliner tertinggal di rumah dan buku tema historical fiction Indonesia ternyata genrenya lebih ke history bukan fiction. Jadi gak apa-apa deh, saya bulan ini libur dulu Posbar BBI-nya dan baca buku timbunan saja.
Buku yang berkesan dan sepertinya akan terus saya ingat adalah The Bartimaeus Trilogi, terutama buku ketiganya, Ptolemy's Gate. Ini adala buku pertama di tahun 2014 yang bikin saya susah move on dan gak mood baca buku lainnya. Ending-nya benar-benar bikin kepikiran terus! T_T
Walaupun saya memang telat membaca kisah Barty dan Nathaniel ini, tapi untuk yang menyukai genre fantasi, rasanya sayang jika melewatkan membaca bukunya.
Labels:
Bukan Review,
Monthly Recap
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Hiks ending Ptolemy Gate itu T__________T
ReplyDeleteNate!!!! T_T